Kategori: Webinar
-

Webinar SeoulTech: Info Program S1 Business Administration (English Track) 2026
Business Administration – English Track di SeoulTech Akan Resmi Dibuka pada Maret 2026 Seoul National University of Science and Technology (SeoulTech) dengan bangga mengumumkan pembukaan program terbaru mereka: Business Administration – English Track, yang akan dimulai pada Maret 2026. Program ini dirancang untuk mahasiswa internasional yang ingin mempelajari ilmu bisnis sepenuhnya dalam bahasa Inggris di…
-

Webinar SeoulTech – Peluang Kuliah di Korea Fall 2025 & Spring 2026
Ingin kuliah di Korea? Seoul National University of Science and Technology (SeoulTech), salah satu universitas nasional terkemuka di Korea Selatan, mengundang kamu untuk bergabung dalam SeoulTech Online Info Session pada Kamis, 19 Juni 2025. Acara ini ditujukan untuk pelajar internasional yang tertarik dengan program S1, S2, maupun kursus bahasa Korea. Info session ini akan disampaikan…
-

Webinar SeoulTech: Panduan Lengkap Pendaftaran Kuliah (Fall 2025 & Spring 2026)
Webinar SeoulTech pada tanggal 21 Mei 2025 yang bertajuk “Explore SeoulTech untuk 2025 Fall & 2026 Spring Admission”
-

Webinar 2025: Kuliah di SeoulTech Tanpa TOPIK dan IELTS
Ingin kuliah di Korea tapi masih bingung dengan persyaratan bahasa seperti TOPIK atau IELTS? Kamu tidak sendirian. Banyak calon mahasiswa internasional yang mengalami kendala serupa. Kabar baiknya, kini ada solusi mudah untuk memulai kuliah di Korea tanpa harus menunggu kemampuan bahasa Korea atau sertifikasi internasional lainnya. Webinar bertajuk “Your Gateway to SeoulTech” akan membahas secara…
-

Study Abroad Webinar: Study to Career Bersama Hanyang ERICA dan Seoul Tech 2024
Hanyang Erica, Seoul Tech dan Sarang hadir kembali dengan Study Abroad Webinar untuk kamu yang bercita-cita mau kuliah dan lanjut bekerja membangun karir di Korea. “Secure Your Pathway to Study and Get Opportunity to Build Career in Korea!” Jadwal Study Abroad Webinar Webinar akan diadakan dalam 4 sesi yang terdiri dari Bahasa Indonesia and Inggris…
-

Webinar Hanyang University – Siap Kuliah di Korea? Ikut Webinar “Meet Hanyang University @ Jakarta 2024”
Penyelenggaraan webinar bersama Hanyang University untuk sesi konsultasi offline di Jakarta pada Juli 2024
-

Webinar Konkuk University – Program Summer Camp KU:Learn 2024
sarang x Konkuk University (KU) mempersembahkan Open House Online untuk program KU:Learn 2024, pengalaman Learn-Cation selama 2 minggu di Korea (gabungan belajar dan liburan)! Kamu penggemar K-pop, K-drama, dan budaya Korea? Ingin merasakan langsung kehidupan di Korea sambil belajar bahasanya?Jangan lewatkan kesempatan untuk tahu lebih banyak tentang program belajar bahasa Korea di kampus ini! Detail…
